Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2020

Kankemenag Kab. Maluku Tengah Resmi buka pelaksanaan UAMBN_BK Jenjang MTs Tingkat Kabupaten Maluku Tengah Tahun 2020 di MTs Negeri 7 Maluku Tengah.

Gambar
Rutah, 16/03/2020 (Inmas-MATSEJUTAH) ------------------------------------------------------------------📢 Kepala Kantor Kemenag Maluku Tengah Resmi buka pelaksanaan UAMBN_BK Jenjang MTs Tingkat Kabupaten Maluku Tengah Tahun 2020 di MTs Negeri 7 Maluku Tengah. Kepala KanKemenag Kab. Maluku Tengah (foto Cecep) Didampingi Kasi Pendis, H. Ahmad Sou S.Ag, M.MPd Selaku Ketua Panitia Pelaksanaan UBK/UKP Pada Wilayah Kantor Kementerian Agama Kabupaten Maluku Tengah. "Mato" (sapaan Kesehariannya) melaporkan pelaksanaan UAMBN-BK/KP T.P 2019/2020 pada wilayah kementerian agama Kab. Maluku Tengah. Madrasah Tsanawiyah yang terdaftar pada pelaksanaan UAMBN-BK berjumlah 39 Madrasah yakni 7 Madrasah Tsanawiyah Negeri dan 32 Madrasah Swasta dengan jumlah Peserta 1.465 (Seribu Empat Ratus Enam Puluh Lima) Siswa diantaranya 753 siswa Laki-Laki dan 712 Siswa Perempuan. Sedangkan UAMBN-KP tidak ada dan keseluruhan madrasah menggunakan Kurikulum 2013. Laporan Ketua Panitia UAMBN-B